Beranda » Blog » Tips Cari Komputer Murah Untuk Pemula

Tips Cari Komputer Murah Untuk Pemula

Diposting pada 8 November 2022 oleh BANG YOK / Dilihat: 569 kali / Kategori:

Saat kita memutuskan untuk cari komputer murah, ada beberapa hal yang harus dijadikan  pertimbangan untuk mengantisipasi supaya terhindar dari kesalahan ketika akan memilih komputer. Jika harga komputer mahal tetapi mempunyai kinerja yang tidak tepat dengan yang diharapkan pasti akan mengecewakan.

Cari Komputer Murah

Walaupun nantinya ada banyak pilihan baik itu dari ukuran, kinerja, sistem operasi, beserta harga akan memberikan Anda kemampuan untuk mendapatkan distributor komputer yang baik untuk kebutuhan Anda. Berikut ini adalah tips cari komputer murah sesuai dengan kebutuhan Anda :

1. Kapasitas Memori RAM

RAM ini akan digunakan oleh komputer untuk menyimpan data sementara prosesor yang akan melakukan berbagai hal yang lainnya. Semua hal yang dikerjakan saat ini harus muat di dalam RAM, bila nantinya RAM terlalu kecil atau habis, Anda tidak akan bisa membuka apa – apa dan menyelesaikan pekerjaan Anda.

Hal ini yang membuat komputer tidak bisa berjalan dan harus dilakukan restart. Idealnya komputer saat ini harus mempunyai RAM sebesar 8GB dan 16GB untuk beberapa orang RAM 32GB – 64GB sudah lebih dari cukup.

2. Memilih Sistem Operasi

Sistem operasi ini yang akan membuat komputer berjalan dan berfungsi dengan baik. Memilih yang paling tepat itu harus menyesuaikan dengan kebutuhan, tetapi juga sangat penting untuk diketahui. Windows merupakan sebuah sistem operasi yang paling fleksibel dan bisa dioperasikan pada lebih banyak komputer dibandingkan dengan Chrome OS dan MacOS.

Kamu akan menemukan Windows mulai dari laptop murah hingga yang harganya lebih dari 10 juta. Windows juga menawarkan fitur paling banyak dibandingkan dengan sistem operasi lain. MacOS menawarkan fungsi yang hampir mirip dengan Windows 10, tetapi dengan tampilan berbeda pada antarmukanya yang mana menunya akan berada di bawah layar. MacOS lebih memadai bila digunakan pada produk Apple dengan menggunakan MacOS seluruh perangkat Apple bisa saling terkoneksi.

3. CPU

Cari komputer murah Jakarta juga harus memperhatikan CPU yang dimilikinya karena ini memang otaknya pada komputer. Processor ini mempunyai pengaruh yang sangat besar pada kinerja sebuah komputer tetapi semua itu memang tergantung dengan apa yang ingin Anda lakukan. Semakin baru generasi dari sebuah CPU komputer murah Surabaya, maka akan semakin baik kinerjanya.

Selain itu, jika spesifikasinya semakin tinggi juga akan lebih bagus, ketika Anda ingin menggunakan laptop tersebut untuk kebutuhan gaming dan juga desain, maka akan lebih baik untuk menggunakan yang di atas core i5 (Intel) dan Ryzen 5 (AMD).

Jika nantinya komputer tersebut hanya akan digunakan untuk kebutuhan ringan seperti, browsing, excel, chatting, email dan juga word saja, maka cari kompuuter murah dengan processor dual core sudah akan sangat cukup. Agar nantinya bisa untuk membandingkan dengan performanya perhatikan juga hasil dari benchmark.

Tags: , ,

Bagikan ke

Tips Cari Komputer Murah Untuk Pemula

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Spesifikasi LAN Tester yang Terjual di Toko Komputer Berkualitas
14 March 2023

Spesifikasi LAN Tester perlu untuk Anda cek sebelum membeli di Toko Komputer Grosir langganan. Alat ini membantu untuk beberapa kebutuhan... selengkapnya

Hal-Hal Yang Dipertimbangkan Dalam Memilih Distributor Aksesoris Laptop
21 October 2022

Berjualan aksesoris laptop termasuk laptopnya ternyata memiliki cara tersendiri. Termasuk dalam memilih distributornya. Ada banyak sekali hal-hal yang perlu anda... selengkapnya

Tips Memilih Casing PC Gaming yang Berkualitas di Toko Komputer
23 September 2022

Tidak sedikit pengguna komputer gaming yang bahkan tak begitu peduli dengan casing PC, khususnya di bagian CPU. Padahal, casing CPU... selengkapnya

Cara Menggunakan Kabel Laptop ke Proyektor dengan Mudah
7 May 2024

Kabel laptop ke proyektor sangat dibutuhkan. Dengan kabel ini, laptop bisa terhubung ke proyektor dengan layar yang lebih besar. Biasanya,... selengkapnya

Simak 12 Jenis CCTV Sesuai Kebutuhan Pengintaian Berkualitas
5 March 2023

Ketika ingin memberikan keamanan pada ruangan atau bangunan beberapa orang akan mengandalkan produk yang bisa membantu pengintaian.  Salah satunya adalah... selengkapnya

Antivirus Terbaik untuk Melindungi Komputer Anda
28 September 2024

Dalam era digital yang semakin maju, keamanan komputer menjadi hal yang sangat penting. Serangan malware, virus, dan ransomware semakin canggih... selengkapnya

Cara Kerja Hard Disk Laptop, Salah Satu Komponen Penting di Perangkat
8 March 2023

Hard disk laptop merupakan salah satu komponen penting dalam laptop. Bagi yang sudah sering menggunakan komputer atau laptop pasti sudah... selengkapnya

Toko Komputer Profesional, Solusi Menghilangkan Bloatware di Windows 10
16 October 2024

Untuk mengoptimalkan kinerja sistem, salah satu langkah efektif adalah dengan menghilangkan bloatware di Windows 10. Aplikasi bawaan yang tidak terpakai... selengkapnya

Tips Beli Aksesoris Komputer yang Benar Di Distributor Aksesoris Laptop
3 November 2022

Tips Membeli Aksesoris Laptop Untuk menunjang penggunaannya, komputer memiliki beberapa aksesoris yang banyak macamnya dengan fungsi berbeda-beda. Contoh aksesoris yang... selengkapnya

Perbedaan Gamepad dan Joystick, Mana yang Lebih Unggul?
7 September 2024

Para gamers sejati, wajib tahu beberapa perbedaan gamepad dan joystick agar pemakaiannya bisa sesuai dan semakin optimal. Dalam dunia game,... selengkapnya

Tips Cari Komputer Murah Untuk Pemula

Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan marketing support kami

BY
● online
AC3
● online
AC5
● online
BY
● online
Halo, perkenalkan saya BY
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: