Beranda » Blog » Jenis dan Contoh Hardware yang Ada di Toko Komputer

Jenis dan Contoh Hardware yang Ada di Toko Komputer

Diposting pada 23 September 2022 oleh BANG YOK / Dilihat: 5.194 kali

Ketika Anda pergi ke toko komputer, pasti akan menemukan istilah hardware. Hardware sendiri memiliki arti sebagai perangkat keras komputer. Artinya, hardware merupakan sebuah bagian fisik komputer yang terlihat kasat mata atau dapat dirasakan langsung.

Selain itu, pengertian hardware juga dapat berupa peralatan fisik komputer yang berguna untuk melakukan proses input, output, juga proses. Lawan dari hardware sendiri adalah software yang memiliki arti sebagai perangkat lunak.

Apa saja jenis-jenis dan contoh dari hardware komputer ini?

Jenis dan Contoh Hardware yang Ada di Toko Komputer

freepik.com

Kegunaan dan Jenis Hardware di Toko Komputer

Di dalam komputer terdapat dua komponen utama yang sangat penting, yaitu hardware dan juga software. Keduanya sendiri saling berkaitan tetapi memiliki pengertian yang sangat bertentangan.

Secara pengertian, hardware adalah perangkat keras pada sebuah komputer. Ciri khas dari hardware adalah bentuk fisiknya terlihat dan juga dapat dirasakan secara nyata. Sedangkan software sendiri adalah kebalikannya.

Software adalah perangkat lunak yang ada di dalam sistem komputer dan tidak dapat dirasakan fisiknya. Fungsi software sendiri adalah sebagai penghubung antara hardware dengan penggunanya.

Hardware sendiri terdiri dari 3 jenis yang wajib Anda ketahui. Berikut ini jenis-jenisnya:

  1. Hardware Input: perangkat ini ada di toko komputer dan digunakan untuk memasukkan data-data ke dalam perangkat.
  2. Process Device: hardware jenis ini berfungsi untuk memproses dan mengelola data yang ada di dalam komputer. Jenis hardware ini juga sering disebut sebagai ‘otaknya’ komputer karena menjadi perangkat yang cukup penting pada proses penginputan data.
  3. Hardware Output: adalah sebuah perangkat keras atau hardware yang berguna untuk mencetak dan menampilkan informasi hasil penginputan data yang berasal dari hardware input serta tahap proses dari hardware process.

Contoh-Contoh Hardware dan Fungsinya

Meski jenisnya hanya 3, namun nyatanya produk hardware sendiri itu ada banyak. Meski begitu, nyatanya Anda tidak perlu memiliki semua hardware tersebut.

Ada beberapa contoh hardware yang wajib Anda miliki sebagai dasar agar komputer bisa bekerja. Inilah beberapa contoh hardware yang wajib Anda miliki.

  • Monitor: merupakan hardware yang harus ada di sebuah perangkat komputer karena berfungsi untuk menampilkan output secara visual. Ada berbagai macam monitor, mulai dari LED, flat, dan lainnya.
  • CPU (Central Processing Unit): adalah sebuah perangkat keras yang berfungsi sebagai pusat pengendali dalam pemrosesan sebuah komputer. Dapat dikatakan bahwa CPU adalah otak dari perangkat komputer.
  • Keyboard: hardware satu ini bisa Anda beli di berbagai toko komputer. Keyboard berfungsi untuk memasukkan data, menjalankan proses input, dan mengetik pada komputer. Tanpa keyboard, maka Ada tidak bisa mengetik sehingga komputer tidak berguna.
  • Mouse: alat ini berfungsi sebagai penggerak atau pengendali kursor yang ada di layar komputer. Hardware ini dapat menjalankan perintah penting, seperti membuka dan juga menutup program.
  • Printer: hardware yang berfungsi untuk mencetak dokumen sehingga dapat terlihat nyata dalam bentuk fisik seperti kertas. Perangkat hardware ini dapat mengelola gambar maupun teks.
  • Hard disk: fungsi dari perangkat keras hard disk adalah untuk penyimpanan. Hardware ini akan memiliki kapasitas penyimpanan yang sangat besar untuk menyimpan berbagai dokumen, gambar, maupun video.
  • Speaker: speaker dapat digunakan untuk menghasilkan output suara di perangkat komputer dan umumnya digunakan untuk mendengarkan musik, radio, dan suara lainnya.

Anda bisa mencari hardware di toko komputer Aipel Computer. Mereka adalah toko grosir komputer yang memiliki konsep seperti swalayan modern, sehingga proses transaksinya jauh lebih mudah.

 

Bagikan ke

Jenis dan Contoh Hardware yang Ada di Toko Komputer

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Cara Merawat Hardware Komputer dengan Tepat dan Mudah
23 March 2024

Komponen hardware komputer adalah aspek yang sangat penting karena berpengaruh langsung pada kinerja optimal perangkat tersebut. Kualitas dan umur panjang... selengkapnya

Panduan Memilih Access Poin WiFi untuk Indoor dan Outdoor
7 April 2024

Access Point WiFi memiliki peranan penting dalam memastikan koneksi internet agar stabil serta lancar. Pasalnya perangkat keras ini seringkali digunakan... selengkapnya

Jam di Laptop Tidak Sesuai, Begini Solusi Mengatasinya
2 October 2024

Jam di laptop tidak sesuai tentu bisa mengganggu aktivitas kita. Oleh karena itu, penting untuk segera memperbaiki jam yang tidak... selengkapnya

Ketahui Harga Converter Surabaya Lengkap dengan Fungsinya
19 November 2019

Fungsi converter USB untuk komputer adalah menggantikan slot USB untuk menjadi slot LAN. Converter bisa dipakai untuk laptop dan komputer... selengkapnya

Mengenal Router Access Point Lengkap dengan Spesifikasinya
11 March 2023

Router Access Point memiliki kegunaan untuk membantu untuk menyebarkan sinyal dengan efektif. Biasanya orang akan membelinya di grosir komputer yang... selengkapnya

Mengenal Perangkat Keras Komputer Beserta Jenis-Jenisnya
15 April 2024

  Dalam pembagiannya, komputer terbagi menjadi keras, dan perangkat lunak. Perangkat keras juga biasa disebut sebagai perangkat hardware. Komponen ini... selengkapnya

Tips Belanja Grosir Sparepart Komputer Murah Untuk Kebutuhan Merakit Komputer
18 October 2022

Merakit komputer sendiri bisa menjadi pilihan untuk menghemat pengeluaran untuk memenuhi kebutuhan komputer. Salah satu trik yang bisa dilakukan adalah... selengkapnya

Tempat Jual Komputer Terdekat, Produk Lengkap dengan Harga Terjangkau
31 January 2023

Komputer merupakan salah satu perangkat elektronik yang dibutuhkan oleh banyak orang. Dengan hadirnya komputer, aktivitas menjadi semakin lancar, baik itu... selengkapnya

Harga Grosir Toko Komputer Surabaya Terbaik Bergaransi
20 November 2019

Seiring dengan berkembangnya teknologi, manusia semakin mudah dalam memenuhi berbagai macam kebutuhan nya. Mulai dari kebutuhan sehari-hari hingga barang mewah.... selengkapnya

Tips Membeli Di Grosir Aksesori Laptop Dengan Tepat
7 November 2022

Sekarang ini sudah semakin banyak bermunculan grosir aksesoris laptop di Indonesia. Peningkatan dari jumlah grosir aksesoris laptop tersebut tentunya berkaitan... selengkapnya

Jenis dan Contoh Hardware yang Ada di Toko Komputer

Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan marketing support kami

BY
● online
AC3
● online
AC5
● online
BY
● online
Halo, perkenalkan saya BY
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: