- Orderan dibawah 500.00 via Goshop / Offline / Marketplace
Tips Memilih Kabel Power Printer, Material hingga Ketebalannya
Kabel power printer merupakan salah satu komponen printer yang memiliki peran dan fungsi penting. Anda bisa mendapatkan jenis kabel tersebut melalui toko komputer.
Kabel ini umumnya digunakan untuk printer ataupun perangkat lainnya yang memerlukan kabel dua lubang. Biasanya, kabel ini mempunyai panjang sekitar dua meter.
Dengan ukuran panjang kabel tersebut, Anda semakin mudah ketika menggunakannya. Selain itu, juga memudahkan Anda untuk mengatur posisi printer atau perangkat yang akan digunakan.
Perhatikan Beberapa Hal Penting Sebelum Membeli Kabel Power Printer
Mengingat fungsi dan kegunaannya yang sangat penting, ada baiknya untuk tidak sembarangan dalam memilih kabel ini. Ada beberapa tips mudah dan sederhana yang bisa Anda terapkan. Supaya tidak salah dalam memilih, berikut ini adalah ulsan selengkapnya.
1. Memperhatikan Material Kabel
Tips pertama kali yang mesti Anda lakukan sebelum memilih dan menggunakan kabel power printer, yakni dengan memperhatikan material kabelnya. Pada dasarnya, kabel ini memiliki material yang berbeda-beda.
Tak heran, jika harga kabel tersebut juga bervariasi menyesuaikan spesifikasi dan materialnya. Meskipun harga tidak memberikan jaminan kualitas yang bagus, akan tetapi biasanya kabel dengan kualitas terbaik tidak dijual dengan harga murah.
Selain itu, komponen kabel juga terbuat dari material yang berkualitas. Semakin baik material yang digunakan, maka semakin tinggi pula biaya produksinya. Itulah salah satu alasan mengapa kabel power printer dengan kualitas baik tidak memiliki harga yang murah.
Tak perlu bingung untuk memilih kabel yang bagus. Pasalnya, Anda bisa memastikan sendiri melalui penampakan luarnya. Kabel yang bermutu tinggi, umumnya terasa tebal dan elastis ketika disentuh.
Selain itu, mudah untuk Anda gulung. Kabel yang memiliki tekstur kaku, keras, serta susah ketika dilipat, sudah pasti kabel tersebut kurang awet dan cepat rusak. Kemudian, bagian luar kabel juga akan mudah mutus, hingga robek.
Jangan khawatir, untuk mendapatkan kabel power printer yang berkualitas dengan harga terjangkau, Anda bisa datang ke grosir komputer. Di tempat tersebut, Anda bisa menemukan kabel sesuai kebutuhan dan keinginan.
2. Memperhatikan Tingkat Ketebalannya
Selain material yang digunakan, tips penting lainnya yang tak boleh Anda lewatkan yakni, memperhatikan tingkat ketebalan kabelnya. Jika kebal power tersebut memiliki tingkat ketebalan yang bagus, maka semakin cepat pula kinerja yang dihasilkan, dan begitu pula sebaliknya.
Kabel dengan ketebalan yang bagus, memiliki material penghantar yang besar. Itu artinya, kabel mempunyai ruang dan juga daya tampung yang lebih baik. Sehingga, kinerja dari kabel tersebut juga lebih cepat.
3. Menyesuaikan Panjang Kabel
Seperti yang sudah kita singgung sebelumnya, panjang dari kabel power printer pada umumnya mencapai dua meter. Namun, Anda masih bisa menyesuaikan panjangnya berdasarkan kebutuhan.
Panjang kabel dapat berdampak pada kinerja dan fungsinya. Jangan gunakan kabel yang terlalu panjang, karena dapat mempengaruhi kecepatan transfer data.
Selain itu, kabel yang terlalu panjang, juga lebih rentan mengalami konsleting. Ada baiknya untuk menjadikan panjang kabel power dua meter sebagai acuan supaya lebih aman.
Itulah tadi seputar informasi tentang kabel power printer yang penting untuk Anda ketahui. Dengan informasi ini, Anda bisa memilih dan menggunakan kabel power yang tepat. Anda juga bisa menggunakannya sebagai acuan supaya tidak salah dalam memilih kabel yang dapat menyebabkan kerugian. Sehingga, printer yang Anda miliki tidak akan cepat rusak dan awet. Selain itu, penggunaan printer setiap harinya juga lebih maksimal.
Tips Memilih Kabel Power Printer, Material hingga Ketebalannya
Layar komputer merupakan salah satu hal penting sehingga jangan sampai luput dari perhatian. Tak terkecuali pula memperhatikan tingkat kecerahannya. Akan... selengkapnya
Konverter USB to LAN adalah salah satu perangkat penting dalam dunia komputer maupun PC. Sama seperti komponen lainnya, perangkat tersebut... selengkapnya
Hampir semua orang mungkin sudah pernah melihat atau menggunakan kertas thermal dalam beberapa waktu atau bahkan setiap hari. Kertas ini... selengkapnya
Salah satu komponen pada komputer Anda, ada yang rusak atau mungkin sudah tidak support lagi. Maka yang harus Anda lakukan... selengkapnya
Laser pointer memiliki peranan penting tersendiri untuk menunjang keperluan presentasi. Baik presentasi di lingkup pekerjaan maupun pendidikan. Kendati demikian, masih... selengkapnya
Kabel power printer merupakan salah satu komponen printer yang memiliki peran dan fungsi penting. Anda bisa mendapatkan jenis kabel tersebut... selengkapnya
Tips memilih processor di grosir komputer berikut ini jangan sampai Anda lewatkan agar bisa mendapatkan processor yang tepat. Processor merupakan... selengkapnya
Layar laptop terbalik tentu sangat mengganggu. Jika Anda mengalami masalah ini, berikut beberapa cara untuk mengembalikan layar laptop ke posisi... selengkapnya
Fungsi converter USB untuk komputer adalah menggantikan slot USB untuk menjadi slot LAN. Converter bisa dipakai untuk laptop dan komputer... selengkapnya
Tang crimping merupakan salah satu alat yang memiliki fungsi untuk membantu pemasangan konektor RJ45 ke kabel UTP. Alat ini memiliki... selengkapnya
34%
AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir dan Eceran – Belanja Hebat dan Hemat – Harga Murah Garansi Prima * GARANSI –… selengkapnya
Rp 21.000 Rp 32.00029%
SPESIFIKASI Konektor A: DVI-I (Dual Link) Pria Konektor B: HDMI Standard Female Warna hitam Kuantitas: 1 pc Nama Merek :… selengkapnya
Rp 8.500 Rp 12.00014%
AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir dan Eceran – Belanja Hebat dan Hemat – Harga Murah Garansi Prima * GARANSI –… selengkapnya
Rp 605.000 Rp 700.00014%
SPESIFIKASI Tipe Produk : Original Adaptor Laptop Merk : ASUS Item Name : PA-1900-42 Input : AC 100-240V / 50-60Hz… selengkapnya
Rp 95.000 Rp 110.0004%
AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir dan Eceran – Belanja Hebat dan Hemat – Harga Murah Garansi Prima * GARANSI –… selengkapnya
Rp 207.000 Rp 215.00013%
GARANSI * AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir dan Eceran – Belanja Hebat dan Hemat – Harga Murah Garansi Prima *… selengkapnya
Rp 140.000 Rp 160.00020%
GARANSI * AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir & Eceran – Belanja Hebat & Hemat – Grosir Konsep Swalayan – Harga… selengkapnya
Rp 165.000 Rp 205.0007%
GARANSI * AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir dan Eceran – Belanja Hebat dan Hemat – Harga Murah Garansi Prima *… selengkapnya
Rp 325.000 Rp 350.00036%
GARANSI * AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir & Eceran – Belanja Hebat & Hemat – Grosir Konsep Swalayan – Harga… selengkapnya
Rp 16.000 Rp 25.00016%
GARANSI * AIPEL COMPUTER – Pusat Grosir dan Eceran – Belanja Hebat dan Hemat – Harga Murah Garansi Prima *… selengkapnya
Rp 67.000 Rp 80.000
Saat ini belum tersedia komentar.