Beranda » Blog » Cara Mempercepat Jaringan WiFi, Koneksi Stabil dan Anti Lemot

Cara Mempercepat Jaringan WiFi, Koneksi Stabil dan Anti Lemot

Diposting pada 10 May 2024 oleh BANG YOK / Dilihat: 409 kali

Cara mempercepat jaringan WiFi bisa dilakukan dengan beberapa langkah sederhana. Koneksi WiFi yang lemot sangat menghambat aktivitas sehari-hari.

Terlebih sekarang ini hampir semua pekerjaan lekas rampungnya bila dikerjakan secara online. Baik itu pekerjaan kantor, sekolah, atau kegiatan lainnya.

Karena itu, tahu cara agara koneksi dari WiFi bisa lancar jaya adalah hal penting sekarang ini.

Cara Mempercepat Jaringan WiFi

blog.acer.com

Cara Mempercepat Jaringan WiFi di Rumah

Kendala utama yang hampir semua orang mengalami saat menggunakan WiFi adalah sinyal lemot. Selain bikin jengkel, pekerjaan juga jadi tertunda.

Namun, kali ini tidak perlu khawatir lagi jika hal itu Anda alami. Mempercepat sinyal WiFi sebenarnya bisa dilakukan dengan beberapa cara seperti berikut ini.

Tidak Meletakkan Pemancar Sinyal di Lantai

Sebuah kesalahan yang terkadang orang lain tidak sadar adalah peletakan router atau pemancar sinyal. Alih-alih di lantai, harusnya router ditempatkan pada spot yang tinggi. Dengan begitu, router bisa menjangkau seluruh bangunan.

Jika router ini dipasang di tempat yang rendah, seperti lantai misalnya, maka pengguna WiFi sukar memperoleh sinyal. Koneksi internet pun akan lemot dan menghambat pekerjaan.

Letakkan Router di Tempat yang Mudah Dijangkau

Selain dengan posisi tinggi, pastikan menaruh router pada area yang strategis. Cara mempercepat jaringan WiFi ini bisa Anda lakukan dengan memasang router di lokasi yang mudah dijangkau.

Sebagai pemancar sinyal, router tidak bisa menyebarkan koneksi jika areanya tertutup. Oleh karena itu, letakkan router di tengah ruangan sehingga semua pengguna bisa menjangkaunya.

Ubah Menjadi Jaringan Tertutup

Kapasitas pengguna WiFi juga menjadi faktor jaringan jadi lemot. Solusinya, ganti password WiFi sehingga tidak ada orang lain yang menggunakannya tanpa izin.

Dengan demikian, hanya orang tertentu saja yang bisa mengakses hotspot WiFi Anda. Namun, koneksinya tidak akan terhambat lagi kali ini.

Hindari Berada di Dekat Perangkat Lain

Cara mempercepat jaringan WiFi selanjutnya adalah dengan memindahkan perangkat yang semula berada di dekat router. Perangkat seperti gadget, smartphone, atau lainnya bisa mempengaruhi tingkat kecepatan WiFi.

Hal ini lantaran masing-masing alat tersebut saling memancarkan gelombang elektromagnetik yang dapat mengganggu kinerja router Wifi.

Boot Ulang Router

Sesekali, router perlu Anda reboot untuk menyegarkannya. Agar tidak lambat koneksinya, atur ulang router dari paket yang sudah habis.

Apalagi jika perangkat router sudah lama Anda gunakan, sangat perlu melakukan reboot ini. Akan tetapi, jika router yang Anda gunakan sudah mendukung teknologi baru, maka jadwal reboot router bisa secara otomatis Anda stel di dalam software-nya.

Blokir Iklan yang Muncul

Ketika browsing di komputer atau PC, sudah pasti sering menjumpai iklan yang muncul di tampilan. Iklan tersebut bisa berupa gambar, gif, atau bahkan video yang terputar otomatis.

Kerap tidak pengguna sadari, iklan itu akan tetap berjalan selama website itu terbuka. Hal inilah yang menghambat konektivitas karena banyak dikorupsi oleh iklan.

Maka dari itu itu, matikan atau blokir semua iklan yang muncul. Jika perlu, gunakan aplikasi pemblokir iklan pada browser. Cara mempercepat jaringan WiFi ini terbilang ampuh untuk mengembalikan koneksi internet Anda.

Pasang Repeater

Tidak jauh beda dengan router, repeater berfungsi untuk memperluas dan memperkuat sinyal WiFi. Dengan menggabungkan router dan repeater, sinyal WiFi bisa dikirim ke lokasi yang lebih tinggi dan kecepatan jaringan bisa lebih kuat.

Anda dan pengguna WiFi di rumah bisa menikmati pengalaman internetan yang lancar tanpa kendala dengan hadirnya router dan repeater. Kedua pemancar sinyal ini bisa Anda temukan di toko atau grosir komputer.

AIPEL COMPUTER sebagai salah satu toko komputer yang menyediakan berbagai perlengkapan komputer dan WiFi. Harga komputer di AIPEL COMPUTER sangat ramah kantong, begitu juga dengan perlengkapan komputer lainnya.

Bagi Anda yang sedang mencari cara mempercepat jaringan WiFi, tidak ada salahnya membeli router dan repeater di AIPEL COMPUTER. Dijamin produknya prima, harga kompetitif, dan memuaskan pelayanannya.

 

Bagikan ke

Cara Mempercepat Jaringan WiFi, Koneksi Stabil dan Anti Lemot

Saat ini belum tersedia komentar.

Mohon maaf, form komentar dinonaktifkan pada halaman/artikel ini.
Berbagai Aksesoris yang Tersedia di Toko Perlengkapan Komputer
30 January 2023

Toko perlengkapan komputer menjadi pilihan yang tepat apabila sedang membutuhkan sparepart dari komputer. Saat ini sudah tersebar banyak toko yang... selengkapnya

Ciri-ciri Toko Komputer Online yang Terbaik dan Terpercaya
17 September 2022

Toko komputer yang menjual perangkat komputer beserta komponennya secara online kini semakin menjamur dan banyak bermunculan. Hal tersebut pun tak... selengkapnya

Toko Hardware Komputer Surabaya Terlengkap dan Terpercaya
22 November 2019

Komputer mempunyai berbagai komponen yang bekerja bersama untuk mengolah informasi mentah menjadi informasi baru yang lebih mudah dimengerti manusia. Bila... selengkapnya

Komputer Client, Pahami Pengertian dan Fungsinya
3 April 2024

Komputer client merupakan sebuah komponen utama dalam sistem jaringan yang berfungsi sebagai pengguna layanan. Baik itu dalam hal menjalankan aplikasi,... selengkapnya

Mengenal Tentang Komputer Desktop dan Tips Perawatannya
1 May 2024

Komputer telah menjadi alat penting yang tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Perangkat ini berfungsi untuk membuat dokumen, presentasi, hingga memfasilitasi... selengkapnya

Tips Mendapatkan Hardware Terbaik di Distributor Perlengkapan Komputer Langganan
3 November 2022

Jangan Salah Pilih Hardware Hardware merupakan perangkat keras yang termasuk bagian penting pada komputer. Untuk memastikan perangkat yang Anda miliki... selengkapnya

Tips Memilih Toko Servis Komputer Terdekat
13 October 2022

Komputer sudah menjadi barang yang penting di kehidupan manusia. Toko servis komputer terdekat memiliki peran penting dalam penyedia perangkat keras... selengkapnya

Apa Itu Adaptor? Alat Catu Daya untuk Berbagai Peralatan Elektronik
12 March 2023

Adaptor merupakan salah satu alat kelistrikan yang sudah familiar di telinga banyak orang. Namun, masih banyak juga yang belum paham... selengkapnya

Cara Merawat Hardware Komputer dengan Tepat dan Mudah
23 March 2024

Komponen hardware komputer adalah aspek yang sangat penting karena berpengaruh langsung pada kinerja optimal perangkat tersebut. Kualitas dan umur panjang... selengkapnya

Tips Menghindari Radiasi Layar Komputer yang Efektif
23 October 2024

Radiasi layar komputer dapat mengganggu kesehatan mata jika terjadi secara terus-menerus. Hal ini terutama perlu diwaspadai oleh para pekerja yang... selengkapnya

Cara Mempercepat Jaringan WiFi, Koneksi Stabil dan Anti Lemot

Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan marketing support kami

BY
● online
AC3
● online
AC5
● online
BY
● online
Halo, perkenalkan saya BY
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: