Beranda » Blog » LCD Cleaner Kit, Pilihan Terbaik untuk Pembersih Layar PC hingga TV!

LCD Cleaner Kit, Pilihan Terbaik untuk Pembersih Layar PC hingga TV!

Diposting pada 1 February 2023 oleh BANG YOK / Dilihat: 654 kali

Membersihkan layar LCD laptop, komputer, maupun TV tidak bisa menggunakan LCD Cleaner sembarangan. Penggunaan cleaner ini sangat direkomendasikan agar layar tidak mudah rusak. Selain itu, pembersih LCD ini juga dapat dengan mudah Anda temukan di toko komputer yang terpercaya.

Menjaga kebersihan merupakan hal yang wajib dilakukan. Tanpa kita sadari pasti laptop, komputer, maupun TV LCD banyak ditempeli debu dan kotoran. Ketika Anda mendiamkannya begitu saja, maka akan menimbulkan efek yang sangat fatal.

Untuk membersihkannya pun tidak bisa sembarangan karena layar LCD itu sangat rentan. Oleh karena itu, Anda bisa menggunakan cleaner yang khusus untuk digunakan di LCD.

LCD Cleaner Kit, Pilihan Terbaik untuk Pembersih Layar PC hingga TV!

pixabay.com

LCD Cleaner, Pembersih Layar Terbaik

Banyak yang menyepelekan kegiatan membersihkan layar komputer, laptop, maupun TV karena selalu terlihat bersih. Padahal, jika Anda teliti layar LCD tersebut tidak begitu bersih.

Berbagai kotoran, debu, minyak, dan berbagai material lainnya bisa menempel di layar LCD. Ketika ini terjadi secara terus-menerus, maka bisa memicu kerusakan. Layar LCD akan menjadi buram dan berakibat pada kualitas gambar yang menurun.

Tidak seperti layar CRT, monitor LCD ini sangatlah sensitif. Barang elektronik yang menggunakan layar LCD akan mudah tergores dan rusak. Oleh karena itu, perlu perawatan khusus ketika tiba waktunya pembersihan.

Tidak perlu khawatir, Anda bisa menggunakan LCD Cleaner yang dapat dengan mudah ditemukan. Menggunakan cleaner ini sangat mudah karena sudah datang dengan alat pembersihnya sekaligus.

Pilihan LCD Cleaner Terbaik

Pembersih LCD ini dapat dengan mudah Anda temukan di berbagai toko elektronik atau toko komputer. Terdapat dua pilihan yang paling populer, yaitu LCD Cleaner Centro 3 IN 1 dan juga 6 IN 1.

Dari namanya saja pasti sudah terdeteksi perbedaannya. Ya, keduanya memang sama-sama pembersih LCD berbentuk kit. Artinya, dalam satu kemasan tidak hanya berisi satu barang saja.

Ketika Anda membeli pembersih LCD kit Centro 3 IN 1, maka akan mendapatkan berupa cairan pembersih dalam kemasan botol, kain/lap, serta kuas/sikat. Dengan begitu, Anda jadi tidak perlu lagi membeli alat-alat pembersih secara terpisah.

Selanjutnya ada juga LCD Cleaner Centro 6 IN 1. Kalau kit pembersih satu ini tentu saja jauh lebih lengkap. Setiap pembelian satu cleaner, maka Anda akan mendapatkan alat pembersih yang lebih lengkap. Di dalam kit 6 IN 1 ini Anda akan mendapatkan blower, cleaning solution, cleaning cloth, cleaning brush, dan juga LCD soft cloth.

Selain untuk membersihkan layar LCD, kedua KIT cleaner tersebut juga bisa Anda gunakan untuk menghilangkan debu-debu yang menempel di Motherboard PC atau laptop. Ini akan membuat kegiatan membersihkan Anda jauh lebih mudah dan praktis.

Harga LCD Cleaner Centro

Untuk Anda yang tertarik membeli pembersih LCD Centro, tidak perlu khawatir soal harga. Perlu Anda ketahui bahwa harga kit pembersih ini akan berbeda di setiap toko komputer.

Anda bisa mendapatkannya di Aipel Computer. Mereka merupakan grosir komputer terlengkap yang ada di Surabaya. Jangan panik dulu, untuk Anda yang berada di luar Surabaya juga masih tetap bisa berbelanja di Aipel Computer secara online.

Aipel Computer menawarkan kit pembersih LCD Centro 6 IN 1 dengan harga Rp 26.000 dari harga normal Rp 35.000. Sedangkan untuk Centro 3 IN 1, Anda bisa mendapatkannya di harga Rp 5.500 saja dari Rp 8.000. Sudah pasti itu menjadi harga termurah yang bisa Anda dapatkan online.

Pengiriman Aipel Computer juga aman dan kualitas barang terjamin. Tunggu apalagi, segera dapatkan LCD Cleaner Anda sendiri di Aipel Computer.

Bagikan ke

LCD Cleaner Kit, Pilihan Terbaik untuk Pembersih Layar PC hingga TV!

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Jasa Pelayanan Toko Komputer Surabaya Dijamin Memuaskan
20 November 2019

Pelayanan toko komputer Surabaya dapat anda buktikan langsung. Setiap pelayanan toko pastinya memberikan kepuasan bagi para konsumennya. Begitu juga Aipel... selengkapnya

Mari Mengenal Macam Macam Printer, Bisa Dijadikan Referensi
7 March 2023

Sebenarnya ada banyak macam macam printer yang paling umum digunakan orang-orang serta terbilang berkualitas. Dari beberapa macam printer ini tentunya... selengkapnya

Memupuk Semangat Belajar dan Mengembangkan Diri
14 May 2023

Dalam era globalisasi dan persaingan kerja yang semakin ketat, semangat belajar dan mengembangkan diri menjadi kunci sukses bagi setiap individu.... selengkapnya

Mengenal Jenis-Jenis Kabel Komputer Beserta Fungsinya
6 April 2024

Seiring dengan berkembangnya teknologi, semakin banyak pula berbagai jenis kabel komputer. Kabel-kabel tersebut mempunyai kegunaan yang berbeda-beda. Walaupun setiap bentuknya... selengkapnya

Grosir Aksesoris Komputer Termurah
5 November 2022

Dari waktu ke waktu perkembangan teknologi terus berkembang lebih baik dan pesat. Dengan begitu memacu daya produksi para pengusaha di... selengkapnya

,
7 Tips dan Tricks WhatsApp untuk Penggunaan yang Lebih Efisien dan Aman
1 June 2023

Berikut adalah beberapa tips dan tricks yang dapat membantu Anda memaksimalkan penggunaan WhatsApp:   1. Membuat Pesan Tertunda: Anda dapat... selengkapnya

Inilah 7 Fungsi Router, Bisa Menyambungkan Jaringan Internet
13 March 2023

Sebenarnya apa saja fungsi router itu? Router menjadi salah satu perangkat yang sudah banyak digunakan di zaman modern ini. Router... selengkapnya

Cara Kerja Router Wireless, Dapatkan di Toko Konputer!
5 October 2022

Toko komputer adalah tempat yang paling tepat untuk mencari berbagai perlengkapan dan aksesoris komputer. Tidak hanya itu, mereka juga bisa... selengkapnya

Jenis Baterai AA yang Sering Digunakan, Kenali Sebelum Membeli
27 February 2023

Jenis baterai AA seringkali dijumpai di lingkungan sekitar. Pada era modern, barang elektronik sudah menjadi kebutuhan pokok hingga seluruh dunia.... selengkapnya

Yuk Cari Tahu, WD Itu Apa dan Apa Saja Jenis-Jenisnya
16 March 2023

Penyimpanan internet memang terbatas, karena itu diperlukan WD untuk mengatasinya. Lantas WD itu apa? Meski WD memiliki peran yang cukup... selengkapnya

LCD Cleaner Kit, Pilihan Terbaik untuk Pembersih Layar PC hingga TV!

Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan marketing support kami

BY
● online
AC3
● online
AC5
● online
BY
● online
Halo, perkenalkan saya BY
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: