Beranda » Blog » Pahami Definisi BNC Connector dan Jenis-jenisnya

Pahami Definisi BNC Connector dan Jenis-jenisnya

Diposting pada 27 February 2023 oleh BANG YOK / Dilihat: 6.254 kali

Pahami Definisi BNC Connector dan Jenis-jenisnya

BNC Connector memiliki banyak jenisnya. Konektor adalah sebuah alat yang berguna untuk menghubungkan sebuah perangkat dengan kabel. Penggunaan konektor ini perlu Anda sesuaikan dengan jenis port yang ada pada perangkat keras dan jenis kabel yang digunakan. Dengan adanya konektor, maka jaringan bisa terhubung terhadap network adaptor, atau NIC, dan transmisi datanya tetap berjalan dengan baik.

Terdapat banyak jenis konektor yang bisa Anda jumpai di pasaran. Performa dari sebuah perangkat serta keberhasilan transmisi data mungkin berbeda jika Anda salah memilih jenis konektor. Oleh karena itu, perlu sesuaikan kebutuhan dengan jenis konektor yang dipilih. Salah satu jenis konektor yang biasa digunakan yakni konektor BNC.

Pahami Definisi BNC Connector dan Jenis-jenisnya

pixabay.com

Ketahui Jenis-Jenis BNC Connector

Tentu Anda sudah tidak asing dengan kata konektor, konektor adalah komponen yang berguna untuk menghubungkan satu rangkaian elektronika dengan rangkaian elektronika lainnya. Jenis konektor yang ada saat ini sangat banyak, salah satunya yakni konektor BNC. BNC atau Bayonet Neill Concelman merupakan tipe konektor RF yang biasa terpasang pada ujung kabel coaxial.

Fungsinya sebagai penghubung dari kamera CCTV dengan alat perekam (DVR). Selain itu, juga membantu menyambungkan langsung pada monitor. Bahkan juga bisa berfungsi untuk perangkat elektronik lainnya seperti televisi maupun yang lainnya. Konektor ini yang paling sering digunakan untuk peralatan koneksi audio serta video.

Mulai dari Analog dan Serial Digital Interface sinyal video, antena sambungan radio amatir, elektronik penerbangan, dan jenis peralatan elektronik lainnya adalah pemakaian konektor BNC yang digunakan untuk koneksi sinyal RF. Biasanya BNC Connector yang digunakan pada 10base2 tipis untuk jaringan Ethernet, terhadap kabel interconnections serta kartu jaringan.

Meski ada sebagian besar sudah diganti dengan yang baru, namun kabel perangkat Ethernet tidak menggunakan coaxial cable. Saat ini ada banyak jenis BNC Connector di pasaran, sehingga dengan mudah Anda jumpai di berbagai grosir komputer.  Berikut ini adalah jenis konektor BNC yang mungkin Anda belum ketahui.

BNC ke BNC

Konektor BNC ke BNC adalah sebuah jenis konektor yang digunakan dalam menyambungkan kabel dari BNC RG6 dan nantinya disampaikan ke Monitor, TV, serta DVR.

BNC RG59 Crimping

Konektor ini yang menjadi penghubung antara kabel dengan perangkat CCTV, baik monitor, DVR, hingga kamera. Jenis konektor ini secara khusus untuk kabel CCTV jenis RG59. Bahkan jenis konektor menjadi terminasi yang para ahli anjurkan dan banyak pemilik rumah / bangunan yang menggunakannya dalam instalasi CCTV.

BNC RG6 Crimping

Jenis BNC Connector ini adalah konektor yang menjadi penghubung antara kabel dengan CCTV baik monitor, DVR, serta Camera.

BNC RG6 Twist

Untuk jenis konektor BNC RG6 Twist adalah konektor yang berguna sebagai penghubung kabel koaksial dengan slot BNC yang ada pada CCTV camera ataupun DVR.

BNC-RCA

Konektor BNC-RCA adalah konektor yang sering digunakan untuk mengubah BNC menjadi RCA, kemudian akan dihubungkan dengan monitor atau ke TV.

Cara Menggunakan Konektor BNC

Adapun langkah-langkah dalam menggunakan konektor BNC adalah sebagai berikut.

  1. Silahkan, kupas bagian luar kabel koaksial dengan gunting atau cutter.
  2. Setelah itu, buang selongsong pada bagian dalam agar kawat tunggal yang di dalamnya terlihat, lalu juga kawat serabut ditekuk ke belakang.
  3. Selanjutnya, pasang konektor terlebih dahulu dengan cara memutarnya searah jarum jam.
  4. Jika sudah berhasil memasang konektor BNC, maka kabel koaksial sudah siap digunakan.

Jika saat ini Anda membutuhkan BNC Connector tersebut, maka bisa membeli hanya di toko komputer Swalayan Komputer. Konektor dari toko ini adalah produk asli dan juga berkualitas. Tak perlu khawatir harganya juga cukup terjangkau.

 

Bagikan ke

Pahami Definisi BNC Connector dan Jenis-jenisnya

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Tips Memilih Processor Komputer, Sesuaikan dengan Kebutuhan
27 February 2023

Tips memilih processor yang tepat tidaklah sulit. Semua bisa Anda dapatkan sesuai kebutuhan. Sama seperti memilih komponen pada komputer atau... selengkapnya

Memupuk Semangat Belajar dan Mengembangkan Diri
14 May 2023

Dalam era globalisasi dan persaingan kerja yang semakin ketat, semangat belajar dan mengembangkan diri menjadi kunci sukses bagi setiap individu.... selengkapnya

Tips Mempercepat Waktu Booting Windows Paling Efektif
7 August 2024

Waktu booting lama pada sistem operasi Windows bisa menjadi masalah yang mengganggu. Proses booting yang lambat tidak hanya menghambat produktivitas.... selengkapnya

Temukan Harga Grosir Komputer Untuk Usaha Toko Komputer
25 October 2022

Sekarang ini teknologi informasi berkembang pesat dan canggih selaras dengan kebutuhan masyarakat akan perlengkapan digital yang meningkat tajam. Tak heran... selengkapnya

Tips Memilih Microphone Wireless yang Tepat untuk Berbagai Kebutuhan
16 August 2024

Tips memilih microphone wireless menjadi penting untuk Anda ketahui agar tidak salah beli nantinya. Microphone wireless merupakan salah satu jenis... selengkapnya

Ketahui Jenis – Jenis VGA Card Terbaik Yang Ada Di Jual PC Rakitan Murah
8 November 2022

Jual PC rakitan murah – VGA card atau umumnya lebih dikenal sebagai kartu video yang sering sekali digunakan dalam memproses... selengkapnya

Pointer Komputer Menjadi Pilihan Terbaik Sebagai Alat Penunjuk
2 March 2023

Pointer komputer menjadi pilihan terbaik sebagai alat penunjuk. Tidak perlu menggunakan alat penunjuk seperti penggaris kayu panjang lagi. Saat ini... selengkapnya

Printer Ribbon Catridge, Cetak Jadi Efisien dan Hemat
20 October 2024

Printer ribbon cartridge tetap menjadi pilihan yang unggul dalam berbagai aplikasi spesifik meskipun teknologi inkjet dan laserjet mendominasi pasar. Di... selengkapnya

Harga Baterai Laptop Surabaya Segala Jenis Awet Digunakan
18 November 2019

Baterai menjadi sumber energi listrik yang perannya tak bisa dilepaskan dari laptop. Tanpa adanya baterai, maka laptop tak bisa berfungsi... selengkapnya

Tipe-Tipe Kabel USB Micro yang Sering Digunakan, Cek di Sini!
9 February 2023

Kita tentu mengetahui apa itu kabel USB micro. Pasalnya peralatan elektronik yang satu ini terbilang cukup penting dan wajib dimiliki... selengkapnya

Pahami Definisi BNC Connector dan Jenis-jenisnya

Social Media & Marketplace
Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan marketing support kami

BY
● online
AC3
● online
AC5
● online
BY
● online
Halo, perkenalkan saya BY
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: